Rumah Adat Madura

lihat.co.id

Rumah tanean lanjhan merupakan rumah adat yang berasal dari Madura dan Jawa Timur, Namun jika dinilai dari segi kebudayaan dan juga adat. Memiliki sedikit perbedaan yang mencolok.

Contoh seperti kedua daerah tersebut memiliki rumah yang berbeda, jika di Jawa timur. Kita sering menyebutnya dengan rumah adat joglo situbondo, di Madura justru yang ditemukan rumah tanean lanjhang.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *