Listrik Statis

Listrik statis merupakan hasil penumpukan muatan listrik yang terjadi ketika dua benda bukan logam saling bergesekan. Fenomena listrik ini sering terjadi di mana partikel bermuatan berpindah dari satu tempat ke tempat lain. Sebagai contoh, saat menyisir rambut, tanpa terasa rambut akan terangkat mengikuti arah sisiran.

Terdapat 2 muatan listrik yaitu muatan positif yang disebut Proton ( Terletak di inti atom ) dan muatan negatif dinamakan Elektron ( terletak di kulit atom ) serta yang tidak memiliki muatan Neutron.

 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *